Pendekatan dalam pemberdayaan disesuaikan dengan karakteristik kelompok dan wilayahnya. Pemberdayaan tidak menjadi wahana untuk mengintervensi kelompok untuk kepentingan lain di luar fungsi KIM.
Pemberdayaan KIM meliputi:
1.      Pemberdayaan Kedalam, yang bertujuan:
a.      Memperkuat kelembagaan KIM sebagai pusat informasi.
b.      Meingkatkan kemampuan pengelola KIM sebagai pengumpul, pengola dan penyebar informasi.
2.      Pemberdayaan Keluar, yang bertujuan:
a.      Meningkatkan pelayana KIM untuk masyarakat sekitar.
b.      Mengembangkan kemampuan KIM dan mengembangkan Networking
3.      Pemberdayaan Struktur Organisasi, yang bertujuan:
a.      Mengurangi “ Struktur Organisasi Vertikal ”
b.      Mengembangkan “ Struktur Organisasi Horisontal “
4.      Pemberdayaan SDM, yang bertujuan:
a.      Meningkatkan “Sense of Belonging “ atau rasa memiliki sebagai anggota KIM
b.      Meningkatkan “ Spirit of Deputy “ sebagai pelayan informasi public.

No comments